Manchester United Puyeng! Bruno Fernandes Alami Cedera

Kapten Manchester United, Bruno Fernandes, dipastikan harus memasuki ruang perawatan dan melewatkan sejumlah laga krusial dalam beberapa pekan ke depan. Kabar ini menjadi tantangan besar bagi strategi Ruben Amorim yang sangat mengandalkan sang playmaker di lini tengah.

Petaka bagi Setan Merah bermula saat mereka bertandang ke markas Aston Villa pada pekan ke-17 EPL 2025/2026 kemarin. Bruno, yang tampil sejak menit awal, tidak mampu menyelesaikan pertandingan secara penuh. Ia terpaksa meninggalkan lapangan tepat setelah turun minum akibat masalah fisik yang ia rasakan di penghujung babak pertama.

BACA JUGA: Laga AC Milan Vs Como Batal Digelar di Australia

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisement -spot_img

Terbaru