Jay Idzes Tampil Solid, Sassuolo Taklukkan Atalanta

Jarak Tipis

Jarak Sassuolo kini hanya tiga poin dari Como di posisi ketujuh, dan lima poin dari zona lima besar. “Kami adalah tim yang baru kembali ke Serie A dan semua harus memberikan yang terbaik,” ucap Grosso.

“Kami punya pemain bagus, tiga penyerang di depan, jadi semuanya harus siap berkorban, turun membantu, dan bekerja sama. Selamat kepada semua pemain atas kemenangan ini.”

Setelah masa jeda internasional berakhir, Sassuolo akan kembali bertanding pada pekan ke-12 dengan menjamu Pisa—tim yang menduduki peringkat 16—di Stadion Mapei, 25 November pukul 02.45 WIB.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisement -spot_img

Terbaru