Arema FC Krisis Poin di Kandang, Marcos Santos Akui Kondisi Pemain Tak Ideal

Stadion Kanjuruhan kembali menjadi saksi hasil pahit Arema FC dalam mengarungi BRI Super League 2025/26. Dalam enam laga kandang terakhir, Singo Edan hanya meraih satu kali kemenangan. Pada laga terakhir pertandingan tunda pekan ke-8 tim kalah dari Persita, yang bermain dengan 10 orang.

Sehingga hal ini semakin menegaskan Arema FC krisis poin di kandang sendiri. Untuk itu pelatih Arema FC, Marcos Santos, tidak menampik bahwa hasil tersebut menjadi pukulan telak. Selain aspek taktik, kondisi fisik pemain juga menjadi perhatian. Dia menyebut beberapa pemain tampil tidak dalam kondisi ideal.

“Situasi banyak pemain sakit, pemain kurang bermain 100 persen,” katanya.

BACA JUGA: Rasmus Hojlund Dipastikan akan Dipermanenkan oleh Napoli

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisement -spot_img

Terbaru