Victor Gyokeres dan Mereka yang Raih Sukses Saat Kembali ke Liga Inggris

Arsenal baru saja mengumumkan perekrutan akbar mereka di bursa transfer musim panas tahun ini. Victor Gyokeres telah resmi menjadi bagian dari The Gunners. Dan dirinya memiliki ambisi untuk mengikuti senior-seniornya yang lebih dulu memilih kembali ke Liga Inggris.

Victor Gyokeres sebenarnya bukan pemain yang asing dengan kompetisi sepak bola tertinggi di tanah Inggris tersebut. Sebelum berseragam Sporting CP, ia pernah bermain untuk Brighton and Hove Albion.

BACA JUGA: Viktor Gyokeres Ungkap Alasan Bergabung dengan Arsenal

Selain Brighton, beberapa klub level Championship juga pernah ia sambangi. Swansea City pada musim 2020-2021, serta Coventry City pada tahun 2021. Ia kemudian dipermanenkan oleh Coventry City di tahun yang sama.

Dipinjamkan ke berbagai klub sebelum akhirnya berlabuh di Coventry sebagai pemain permanen membuat Gyokeres dilabeli sebagai pemain yang kurang baik di Liga Primer Inggris. Bersama Arsenal, ia pun berambisi untuk membuktikan bahwa dirinya juga bia sukses di negeri Ratu Elizabeth.

Bukan hanya Gyokeres yang sukses bersama klub luar Inggris, tapi kembali ke Liga Inggris untuk membuktikan diri. Beberapa bintang Liga Primer saat ini juga memiliki nasib sama seperti penyerang Swedia tersebut. Berikut beberapa di antaranya.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisement -spot_img

Terbaru